Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Isi Materi MPLS Kepada Siswa-siswi SMAN 1 Pangkalan

    Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Isi Materi MPLS Kepada Siswa-siswi SMAN 1 Pangkalan

    Polres Karawang - Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Brigadir Kardi memberikan materi kepada siswa-siswi baru SMAN 1 Pangkalan yang mengikuti kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah atau MPLS.

    Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono melalui Kapolsek Pangkalan AKP H. Asep Kosasih menjelaskan, ada beberapa masa pengenalan lingkungan sekolah seperti, keagamaan, PPK, etika dengan lingkungan sekolah.

    Kemudian, terdapat beberapa materi yang biasanya diberikan kepada siswa-siswi diantaranya, pengembangan karakter, apresiasi seni, pengenalan kegiatan eskul/kepramukaan, pengenalan cara belajar efektif di sekolah dan pendidikan karakter.

    "Siswa-siswi yang mengikuti kegiatan MPLS ini terlihat gembira bertatap muka langsung dengan teman-teman yang baru, " tutur Kapolsek Pangkalan, Rabu (17/7/2024).

    Kegiatan ini sekaligus bertujuan agar siswa-siswi lebih mengenal lingkungan sekolah dan bisa lebih memperat tali persaudaraan antar sesama siswa, " ulas Kapolsek Pangkalan.

    "Kami berharap, siswa-siswi nantinya bisa membawa nama baik almamater sekolah dan orang tua, " tandas perwira Polri itu.

    polres karawang
    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Kring Serse Polsek Banyusari Ops KRYD Sasaran...

    Artikel Berikutnya

    Personel Polsek Tegalwaru Hadiri Sosialisasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bakamla RI dan VCG Perkuat Kerjasama Lewat Latihan SAR serta Olahraga Persahabatan
    Anggota Patroli Polsek Batujaya Ciptakan Keamanan di Bank BRI Unit Batujaya pada malam hari
    Kanit Binmas Aktif Menjaga Keamanan Bhabinkamtibmas Sosialisasi Terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Kepada Warga Masyarakat
    Patroli Malam Polsek Rengasdengklok Polres Karawang Menyasar Kantor Bank BRI Kutagandok

    Ikuti Kami